Teori Atom Rutherford

C.      Teori Atom Rutherford
1)    Muatan positif berkumpul ditengah-tengah atom yang disebut inti atom
2)  Elektron-elektron mengelilingi inti atom seperti planet-planet dalam tata surya
3)  Sebagian besar dari atom merupakan ruang kosong
4)  Pada reaksi kimia, inti atom tidak berubah, hanya elektron-elektron terluar yang saling mempengaruhi.
                                                                      
Kelemahan Teori Atom Rutherford
Elektron yang mengelilingi inti memancarkan GEM sehingga lintasannya berbentuk spiral yang mendekati inti dan akhirnya bergabung dengan inti.
Kenyataan elektron tidak bergabung dengan inti :
1)  tidak dapat menerangkan struktur stabil suatu atom
       2) tidak dapat menjelaskan spektrum atom.


0 Response to "Teori Atom Rutherford"

Posting Komentar